ABOUT
Assalamu’alaikum wr wb
anaksmp-mts merupakan blog yang kelola secara personal
(perorangan) dan kami tujukan untuk membantu adik-adik tingkat SMP/MTs baik itu
dari latihan soal, kisi-kisi dll. Yang bertujuan sebagai media belajar secara
online.
Latar belakang kami adalah dari lembaga pendidikan pada
tingkat Sekolah Lanjutan Pertama, sehingga apa yang kami bahas merupakan materi
yang cocok untuk kalangan adik-adik SMP/MTs dikarenakan kami juga terjun dalam
dunia pendidikan yang setingkat yakni Sekolah Lanjutan Pertama ( SMP/MTs ).
Pada dasarnya kami senang berbagi, dengan satu tujuan yaitu
meningkatkan mutu pendidikan melalui media online karena dengan cara ini lebih
efektif serta dapat menjangkau pada tingkat, daerah serta dapat diakses
siapapun, kapanpun dan dimanapun.
Selain itu dalam blog ini juga menyediakan informasi bagi
Kepala Sekolah, Guru dan TU (Tata Usaha) yang juga sesuai dengan informasi
terkini dan kebutuhan saat ini.
Kami berharap blog ini dapat menjadi sumber/rujukan pendidikan
pada tingkat SMP/MTs, sehingga kami minta saran-saran yang membangun agar dapat
terus berkembangan dan bermanfaat bagi semua.
Kurang lebihnya kami mohon maaf apabila dalam tulisan atau
artikel yang kami bahasa / bagikan ada yang kurang berkenan, kami akan berusaha
memperbaiki menjadi lebih baik lagi.
Hormat kami,
admin
0 Response to "ABOUT"
Post a Comment
Berkomentarlah dengan bijak, terima kasih.