Kisi-kisi PAT UKK Fikih Kelas 8 SMP MTs Semester Genap Tahun 2019/2020
12.5.20
Add Comment
anaksmp-mts – kali ini kami akan membahas tentang Kisi-kisi PAT UKK Fikih Kelas 8 SMP MTs Semester Genap Tahun 2019/2020, untuk kisi-kisi mata
pelajaran ini berisi tentang pokok-pokok topik pembahasan yang ada dalam mata
pelajaran fikih kelas 8 sehingga adik-adik SMP/MTs lebih mudah memahami maksud
dari kisi-kisi tersebut karena berkaitan dengan pembelajarannya.
Dalam mempersiapkan ujian sekolah ini, diharapkan adik-adik
SMP/MTs untuk belajar sebaik mungkin dikarenakan berkaitan dengan kenaikan
kelas ( semester genap ), karena dengan belajar dipastikan akan membuat
adik-adik menjadi lebih siap menghadapi ujian sekoalah ini ( PAT Semester Genap Tahun 2019/2020 ) dan kemungkinan akan
medapatkan nilai yang terbaik.
Berkaitan dengan hal tersebut, kami akan mencoba membahas
tentang Kisi-kisi PAT UKK Fikih Kelas 8 SMP MTs Semester Genap Tahun 2019/2020, kisi-kisi
yang akan kami bagikan ini berisi 40 soal pilihan ganda juga disertai dengan
essay yang berjumlah 5 soal.
Berikut adalah indikator soal dari kisi-kisi fikih yang akan kami bagaikan, silahkan di perhatikan
dibawah.
INDIKATOR SOAL
- menjelaskan pengertian sadaqah
- menjelaskan rukun sadaqah
- Menjelaskan dalil sadaqah
- menyebutkan contoh shadaqah.
- menyebutkan manfaat shadaqah.
- menjelaskan pengertian hibah
- menjelaskan hukum hibah
- menjelaskan sebab boleh mencabut hibah
- menyebutkan syarat barang hibah
- menjelaskan pengertian hadiah
- menjelaskan adab memberi & menerima hadiah
- menjelaskan manfaat hadiah
- menjelaskan pengertian haji.
- menyebutkan dalil haji.
- menjelaskan syarat wajib haji.
- menjelaskan rukun haji
- menjelaskan syarat tawaf
- Menjelaskan pengertian tawaf wada’
- menjelaskan pengertian sa’i
- menyebutkan bacaan talbiyah
- Menjelaskan perbedaan haji dan umrah
- menyebutkan jenis dam atau denda haji
- menjelaskan pengertian tentang miqat
- menjelaskan tentang miqat jamaah haji
- menyebutkan larangan-larangan haji
- menjelaskan pengertian umrah.
- menyebutkan dalil tentang umrah
- menyebutkan rukun umrah.
- menjelaskan pengertian haji tamattu’.
- Menjelaskan pengertian haji Ifrad
- menjelaskan pengertian makanan halal dan baik
- Menjelaskan kriterian kehalalan makanan halal
- menunjukkan jenis makanan atau binatang yang halal.
- menyebutkan dalil tentang makanan halal.
- menyebutkan manfaat makanan dan minuman yang halal.
- menjelaskan akibat mengkonsumsi minuman haram
- menyebutkan jenis makanan haram
- menunjukkan dalil dihalalkannya binatang laut.
- menunjukkan ciri-ciri binatang yang diharamkan.
- menjelaskan sebab binatang halal menjadi haram
- menjelaskan perbedaan sodaqoh, hibah dan hadiah
- menjelaskan maksud istithoah dalam haji
- menjelaskan rukun haji
- menyebutkan manfaat mengkonsumsi makanan halal
- menulis dalil diharamkan makanan haram
apabila diperhatikan dari Indikator Soal diatas adik-adik SMP/MTs
akan lebih mudah dalam proses belajar sehingga akan lebih siap dalam menghadapi
ujian sekolah PAT ( Penilaian AKhir Tahun ) Semester genap Tahun 2019/2020 ini.
Kami juga akan memberikan tampilan Kisi-kisi PAT UKK Fikih Kelas 8 SMP MTs Semester Genap Tahun 2019/2020 tersebut serta adik-adik SMP/MTs juga dapat mendownload atau
mengunduhnya, sebagai media belajar. Silahkan perhatijan tampilannya dibawah
ini :
Klik disini untuk download
Mungkin sekian dulu yang dapat
kami bagikan tentang Kisi-kisi PAT UKK Fikih Kelas 8 SMP MTs Semester Genap Tahun 2019/2020,
semoga bermanfaat bagi adik-adik SMP/MTs dan lebih siap menghadapi ujian
kenaikan sekolah tahun ini ( PAT ), serta mendapatkan nilai terbaik.
Terima kasih, selamat belajar dan
semoga sukses.
0 Response to "Kisi-kisi PAT UKK Fikih Kelas 8 SMP MTs Semester Genap Tahun 2019/2020"
Post a Comment
Berkomentarlah dengan bijak, terima kasih.