Kisi-kisi PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs Tahun 2019/2020

Kisi-kisi PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs Tahun 2019/2020

anaksmp-mts – jumpa kembali dengan kami, kali ini kami akan membahas tentang Kisi-kisi PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs Tahun 2019/2020, yang mana bahasa Indonesia merupakan bahasa kesatuan kita sebagai bangsa Indonesia sehingga tanpa belajar bahasa Indonesia kita sudah pandai berbahasa Indonesia tersebut. Tetapi mengapa kita tetap di uji dalam mata pelajaran bahasa Indonesia?

Tetapi kadang kita terjebak dengan mata pelajaran ini, disebabkan oleh bahasa Indonesia ini merupakan bahasa yang kita pakai sehari-hari sehingga tidak jarang menganggap remeh mata pelajaran ini. Dari situ membuat malas belajar, dan otomatis nilai yang kita peroleh rendah/jelek (di bawah KKM).

Dari situ kami akan membagikan Kisi-kisi PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs Tahun 2019/2020, yang dapat dijadikan media belajar adik-adik SMP/MTs yang kebetulan sebentar lagi akan menghadapi ujian sekolah/ PAT (Penilaian Akhir Tahun) Semester Genap ini, serta dapat menjadi sarana mendapatkan nilai bahasa Indonesia jadi jauh lebih baik / makin meningkat nilainya.

 Pada kesempatan ini kisi-kisi yang akan di bagikan adalah bahasa Indonesia kelas 8, yang di dalamnya terdapat 40 soal pilihan ganda dan 5 soal essay yang juga terdapat kompenen-komponen dari kisi-kisi ini yang akan menjadikan adik-adik SMP/MTs lebih memahami karena sudah terdapat acuan serta arahan dalam belajar.

Dalam kisi-kisi ini tedapat tiga aspek penting diantara adalah :

  1. Kompetensi Dasar
  2. Materi Pokok
  3. Indikator Soal


Dari ketiga aspek penting tersebut saling berkalitan satu sama lain yang tentu saja akan memberikan gambaran soal-soal dari mata pelajaran bahasa Indonesia yang akan kami bagikan ini, kami akan coba membahas satu dari ketiga aspek tersebut, yaitu Indokator Soal karena aspek ini memungkin adik-adik akan dapat melihat perkiraan soal yang akan keluar dalam ujiam sekolah / PAT (Penilaian Akhir Tahun) Semester Genap Tahun 2019/2020 ini.

INDIKATOR SOAL

  1. Siswa dapat menentukan pengertianteksulasan.
  2. Disajikan kutipanresensi, siswa dapat menentukan hal yang diulasdalamteksulasan.
  3. Disajikan kutipan teksulasan, siswa dapat menentukan kalimatkelebihan yang sesuaidengan teks ulasan.
  4. Disajikan kutipan teksulasan, siswa dapat menentukan kelebihandalamteksulasandengantepat.
  5. Disajikan kutipan teksulasan, siswa dapat menentukan kelemahan/kekurangandalamteksulasandengantepat.
  6. Siswa dapat menentukan urutanbagianstrukturteksulasandengantepat.
  7. Disajikan kutipanteksulasan, siswa dapat menentukanbagianstruktur teks.
  8. Disajikan kutipan resensi yang rumpang, siswa dapat melengkapidengankonjungsi yang sesuai.
  9. Disajikan kutipan resensi, siswa dapat menuliskankalimatkelebihanobjek yang sesuaidenganpenggalanteks.
  10. Disajikankutipanurutanmenulisresensisecaraacak, siswadapatmengurutkansecaratepat.
  11. Siswadapatmenuliskanidentitasbukuuntukmembuatresensidengantepat.
  12. Siswa dapat menentukan pengertiantekspersuasi.
  13. Siswa dapat menentukan isitekssesuaidenganjenistekspersuasi.
  14. Disajikan kutipantekspersuasi, siswa dapat menentukan bagianstruktur teks.
  15. Disajikan kutipantekspersuasi, siswa dapat menentukan kalimatajakandalamteksdengantepat.
  16. Disajikan kutipantekspersuasi yang rumpang, siswa dapat melengkapidengankalimat yang sesuai.
  17. Disajikan kutipanteks, siswa dapat menuliskankalimatajakansesuaidenganisiteks.
  18. Disajikan kutipantekspersuasi, siswa dapat menentukanbagianstrukturteksdengantepat.
  19. Disajikan kutipantekspersuasi, siswa dapat menentukankaidahketatabahasaan (konjungsi) yang digunakandalamateksdengantepat.
  20. Disajikan kutipantekspersuasi, siswa dapat menentukankalimatbujukanatauajakan yang sesuaidenganteks.
  21. Disajikan kutipantekspersuasi, siswa dapat menentukankaidahketatabahasaan (konjungsi) yang digunakandalamateksdengantepat.
  22. Disajikan teksacak, siswa dapat menentukankalimatimbauan yang tepat
  23. Siswa dapat menentukan unsur-unsurnaskah drama dengan tepat.
  24. Siswa dapat menentukan unsur-unsurpementasan drama dengan tepat.
  25. Siswadapatmenentukanjenis drama berdasarkanisicerita.
  26. Disajikan kutipanteks drama, siswa dapat menentukan karakter/wataktokohdengan tepat.
  27. Disajikan kutipanteks drama, siswa dapat menentukan latartempatdengan tepat.
  28. Siswa dapat menentukan hal-hal yang tidakperluditanggapidalampementasan drama.
  29. Disajikan kutipanteks drama, siswa dapat menentukan latarwaktupadadialog secaratepat.
  30. Disajikan kutipanteks drama, siswa dapat menentukan konflik yang terjadidalamteksdengantepat.
  31. Disajikankutipan dram, siswa dapat menentukansuasana yang tergambardalampenggalan drama
  32. Disajikankutipanteks drama yang rumpang, siswadapatmelengkapi dialog dengantepat.
  33. Disajikankutipantekscerpen, siswadapatmengubahcerpenmenjadinaskah drama dengantepat.
  34. Siswadapatmenentukanragambukufiksiataunonfiksi.
  35. Siswadapatmemahamiinformasimelaluiindeksbuku.
  36. Disajikan kutipan bacaannonfiksi, siswa dapat menentukanpernyataan yang sesuai dengan tepat.
  37. Disajikan kutipan bacaanfiksi, siswa dapat menentukankonflik yang sesuaiisiceritadengan tepat.
  38. Disajikan data teknik-teknik membaca, siswa dapat menentukanpenggunaanteknik yang sesuaidengan keperluan.
  39. Disajikan kutipan bacaan fiksi, siswa dapat menentukan ungkapandengan tepat.
  40. Disajikan kutipan bacaan fiksi, siswa dapat menentukan halmenarikdalambacaandengan tepat.
  41. Disajikan kutipan bacaan fiksi, siswa dapat menentukan dayatarikbacaanberupaamanatdengan tepat.
  42. Disajikankutipanbacaannonfiksi, siswa dapat menentukan dayatarikbacaandengan tepat.
  43. Disajikan kutipan bacaan nonfiksi, siswa dapat menentukan gagasanpokokdengan tepat.
  44. Disajikankutipanbacaannonfiksi, siswadapatmenuliskan ringkasandengantepat.


Dari aspek Indikator Soal ini sangat berguna, karena dari sini memberikan arahan kepada adik-adik SMP/MTs Kelas 8 untuk belajar lebih efektif lagi tanpa harus mengira-ira materi yang akan keluar karena di Indikator Soal ini sudah di jelaskan point-pointnya, menjadikan adik-adik lebih mudah dalam belajar.

Selain itu kami juga memberikan tampilan atau previewnya kepada adik-adik SMP/MTs yang mungkin sekedar ingin mengintip seperti apa sih kisi-kisinya, silahkan lihat tampilan di bawah ini.

 

Klik disini untuk download

Sekian dulu pembahasan dan membagikan Kisi-kisi PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs Tahun 2019/2020, semoga dapat bermanfaat bagi adik-adik SMP/MTs yang akan menghadapi ujian sekolah kenaikan kelas ( PAT ) ini, serta mendapatkan nilai pada mata pelajaran ini yang paling baik atau mungkin mendaptkan nilai sempurna.

Terima kasih dan sampai jumpa di kisi-kisi ujian sekolah ( PAT ) selanjutnya, selalu pantau blog ini karena selalu update semua hal tentang dunia pendidikan seputar SMP/MTs.

Selamat belajar dan semoga sukses.

0 Response to "Kisi-kisi PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs Tahun 2019/2020"

Post a Comment

Berkomentarlah dengan bijak, terima kasih.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel